Surprise Me!

Pengamat Baca Alasan DPR Belum Bahas Pemakzulan Gibran-Kekuatan 'Keluarga Solo' | SAPA PAGI

2025-07-09 558 Dailymotion

KOMPAS.TV - Satu bulan sudah surat pemakzulan terhadap Wakil Presiden Gibran Rakabuming Raka yang diajukan oleh MPR.

Namun, hingga kini DPR masih belum membahas surat permintaan pemakzulan tersebut. Hal ini menimbulkan pertanyaan publik: mengapa DPR belum juga menindaklanjuti?

Lalu, bagaimana sebenarnya aturan hukum tata negara terkait pemakzulan wakil presiden?

Simak pembahasan KompasTV soal isu pemakzulan Gibran bersama Relawan Juang Jokowi, Relly Reagan; Pakar Hukum Tata Negara, Profesor Juanda; dan Direktur Eksekutif Trias Politika, Agung Baskoro.

Baca Juga Keras! Isu Pemakzulan Gibran 'Mandek', Forum Purnawirawan TNI Desak DPR | SAPA PAGI di https://www.kompas.tv/nasional/604080/keras-isu-pemakzulan-gibran-mandek-forum-purnawirawan-tni-desak-dpr-sapa-pagi

#gibran #pemakzulangibran #wapresgibran #dpr

Artikel ini bisa dilihat di : https://www.kompas.tv/nasional/604081/pengamat-baca-alasan-dpr-belum-bahas-pemakzulan-gibran-kekuatan-keluarga-solo-sapa-pagi